Editor : Danang Febrian Zurizal | Publisher : Amelia Tri Kartika News Mandawangi – Kabar gembira kembali hadir dari Dewan Ambalan MAN 2 Banyuwangi, yang telah berhasil meraih juara satu dalam ajang Lomba Keterampilan Baris Berbaris (LKBB), yang telah diselenggarakan oleh Institut Agama Islam Darussalam (IAIDA) Blokagung, pada hari Minggu, [Selengkapnya]
Prestasi Siswa
RAIH EMAS DAN MASUK 10 BESAR DALAM KSTN 2022
Editor : Danang Febrian Zurizal | Publisher : Amelia Tri Kartika News Mandawangi (7/2) – Jika kamu sekarang bermalas-malasan ingatlah di luar sana banyak orang yang sedang berjuang untuk meraih cita-citanya seperti siswa MAN 2 Banyuwangi yang sudah berjuang dan berprestasi di bidang akademik. Prestasi kali ini datang dengan medali [Selengkapnya]
TIM MAN 2 BANYUWANGI RAIH JUARA 2 CERDAS CERMAT SMA TINGKAT JAWA TIMUR
Editor : Richa Dhakiya Wildani U. G. | Publisher : Amelia Tri Kartika News Mandawangi – (30/06) Final Lomba Cerdas Cermat Semarak Bulan Pancasila oleh Universitas Jember membawa tim MAN 2 Banyuwangi berlaga pada malam puncak acara. Lomba cerdas cermat ini diikuti oleh seluruh siswa-siswi dari SMA/SMK/MA tingkat Jawa Timur, [Selengkapnya]
Siswa Mandawangi Bawa Pulang Prestasi di Lomba Fotografi
Editor : Richa Dhakiya Wildani U. | Publisher : Amelia Tri Kartika News Mandawangi – Salah satu siswa MAN 2 Banyuwangi berhasil meraih sebuah prestasi dari lomba Fotografi dalam Artdemic Festival 2022 yang diselenggarakan oleh Poltekkes Surakarta pada tanggal 16 Juni 2022 kemarin. Siswa tersebut bernama Muhammad Rifqi Ahzami ngdari [Selengkapnya]
Kemenangan Siswa MAN 2 Banyuwangi Pada Indonesia Student Geography Competition
Editor : Richa Dhakiya Wildani U. | Publisher : Amelia Tri Kartika NEWS MANDAWANGI – (28/05) MAN 2 Banyuwangi kembali meraih 3 kemenangan sekaligus, kali ini datang dari Olimpiade Geografi Tingkat Nasional. Olimpiade Geografi ini diikuti oleh siswa – siswi SMA/SMK/MA di Indonesia yang berjumlah 2020 peserta. Banyaknya peserta dari [Selengkapnya]
Manfaatkan Era Digitalisasi untuk Meraih Prestasi
Editor : Danang Febrian Zurizal | Publisher : Oktavianous Mularamadhan BANYUWANGI, News Mandawangi (22/05) – Ternyata di Era Transformasi Digital yang cukup meresahkan tidak semua memberikan dampak buruk. Memang tergantung bagaimana cara kita dalam memanfaatkan era tersebut. Hal ini terbukti dengan dua siswa dan siswi dari MAN 2 Banyuwangi yang memanfaatkan [Selengkapnya]
- Sebelumnya
- 1
- …
- 14
- 15
- 16
- 17
- 18
- …
- 30
- Berikutnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.