MAN 2 BANYUWANGI

Wujudkan Generasi Berprestasi, Tim Bola Voli MAN 2 Banyuwangi Raih Juara 3 dalam Ajang Pertandingan Bola Voli Putra Tingkat Kecamatan

Penulis : Alika Shofiyatul Hikma l Editor/Publisher : Alya Eka Septi J.ANews Mandawangi (07/09/24) – Masih dalam Suasana meriah perayaan HUT RI yang ke-79, MAN 2 Banyuwangi kembali wujudkan generasi berprestasi dengan meraih Juara 3 pada Ajang Pertandingan Bola Voli Putra Kecamatan Genteng. Pertandingan tersebut di selenggarakan langsung oleh Kecamatan

Siswa/i Kelas XII MAN 2 Banyuwangi Sukses Laksanakan Proyek P5RA dengan Tema Kuliner Sehat Berbasis Seafood

Penulis : Zhahrotus Shitta | Editor/Publisher : Zhahrotus Shitta News Mandawangi (20/09/24) – Siswa kelas XII MAN 2 Banyuwangi berhasil melaksanakan Proyek P5RA dengan tema “Membangun Gaya Hidup Berkelanjutan dengan Kuliner Sehat Olahan Berbahan Seafood”. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Jumat (20/09/24) ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran siswa akan pentingnya

Madrasah Riset, MAN 2 Banyuwangi Gelar Seminar Pelatihan Riset Bersama Institut Teknologi Bandung

Penulis : Zhahrotus Shitta | Editor/Publisher : Aminatuz Zuhro News Mandawangi (13/09/24) – MAN 2 Banyuwangi telah ditetapkan sebagai madrasah riset sejak 2021. Untuk memenuhi kewajiban sebagai madrasah yang berfokus pada pengembangan kemampuan riset siswa, Mandawangi perlu bekerja sama dengan berbagai pihak, khususnya perguruan tinggi yang telah lama berkecimpung dalam

MAN 2 Banyuwangi Jalin Komunikasi dan Kerjasama Vokasi Bersama Balai Pelatihan Vokasi Produktivitas (BPVP) Banyuwangi

Penulis : Zhahrotus Shitta | Editor/Publisher : Zhahrotus Shitta News Mandawangi (13/09/24) – Dalam upaya meningkatkan kualitas lulusan, MAN 2 Banyuwangi aktif menjalin kerjasama dengan berbagai pihak. Salah satunya adalah dengan mengikuti pelatihan vokasi di BPVP Banyuwangi. Jajaran Waka MAN 2 Banyuwangi melakukan kunjungan ke BPVP pada Jum’at (13/09/24) yang

Tingkatkan Jiwa Disiplin, WAKA Kesiswaan dan Pembina Duta Ketertiban MAN 2 Banyuwangi Adakan Sosialisasi di Aula Maduwangi

Penulis : Aminatuz Zuhro I Editor/Publisher : Aminatuz Zuhro News Mandawangi (12/09/24) – Selasa dan Kamis tadi, MAN 2 Banyuwangi adakan sosialisasi di Aula Maduwangi yang membahas mengenai tata tertib yang telah berlaku di MAN 2 Banyuwangi. Sosialisasi tersebut disampaikan oleh Bapak Ansori dan Bapak Nursalim, selaku WAKA Kurikulum dan

Diklat Pertolongan Pertama Tingkatkan Kesiapsiagaan Anggota PMR WIRA MAN 2 Banyuwangi

Penulis : Zhahrotus Shitta | Editor/Publisher : Aminatuz Zuhro News Mandawangi (09/09/24) – PMR WIRA MAN 2 Banyuwangi sukses menggelar Diklat Pertolongan Pertama pada Sabtu dan Minggu 7-8 September 2024. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh anggota PMR WIRA MAN 2 Banyuwangi dengan antusias. Selama dua hari, peserta dibekali berbagai materi

Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.