News Mandawangi (16/12/23) – Sudah menjadi tradisi di banyak sekolah atau madrasah, usai kegiatan Penilaian Akhir Semester, diadakan acara class meeting sebagai hiburan dan sarana penghilang penat siswa/i. Tahun ini, MAN 2 Banyuwangi menyelenggarakan kegiatan tersebut dan memberi nama, “Mandawangi Creative Student Competition” selama empat hari mulai Rabu, (13/12/23) s/d [Selengkapnya]
Kegiatan Madrasah
Pisah Sambut Kepala Tata Usaha MAN 2 Banyuwangi
Penulis : Danang Febrian Zurizal | Editor/Publisher : Danang Febrian Zurizal News Mandawangi (9/12/23) – Setelah bertahun-tahun menjabat sebagai Kepala Tata Usaha MAN 2 Banyuwangi, pada Selasa, (5/12/23) kemarin, warga Mandawangi mengucapkan selamat kepada Atim Siswo Nurhadi, S.Pd. yang akan dilantik menjadi KTU di MAN 4 Banyuwangi. Pada hari itu [Selengkapnya]
MBC Ke-XVI Digelar, Ambalan Manakah yang Raih Juara Umum?
Penulis : Danang Febrian Zurizal | Editor/Publisher : Danang Febrian Zurizal News Mandawangi (5/12/23) – Program tahunan Dewan Ambalan Brawijaya MAN 2 Banyuwangi, MBC (Mandawangi Big Camp) kembali digelar, kini sudah menginjak tahun ke-16. Kegiatan tersebut berjalan selama tiga hari, mulai Jum’at, (24/11/23) s/d Minggu, (26/11/23) di Lapangan Umum Bangorejo [Selengkapnya]
Meriahnya Acara Pekan Edukasi Mandawangi 2023, Yuk Intip Keseruannya!
Penulis : Zhahrotus Shitta | Editor/Publisher : Firman Maulana News Mandawangi (22/11/23) – Pekan Edukasi merupakan acara yang diselenggarakan oleh OSIM Mandawangi setiap tahunnya. Tahun ini, acara tersebut digelar dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, Hari Guru Nasional dan Hari Human Immunodeficiency Virus (HIV) pada Selasa, (21/11/23) di aula Maduwangi. Siswa/i [Selengkapnya]
News Mandawangi Launching Buku “Warta Mandawangi” Perdana
Penulis : Danang Febrian Zurizal | Editor/Publisher : Danang Febrian Zurizal News Mandawangi (11/11/23) – Mencetak majalah dan buku kumpulan berita di MAN 2 Banyuwangi merupakan salah satu program kerja News Mandawangi, yaitu Saka, Sana, Saku (Satu Kegiatan, Satu Narasi, Satu Buku). Pada September 2023, tidak hanya satu, News Mandawangi [Selengkapnya]
Banyak Harapan Tertuang di Kegiatan Sertijab Ormandawangi 2023
Penulis : Danang Febrian Zurizal | Editor/Publisher : Danang Febrian Zurizal News Mandawangi (25/10/23) – Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa tahun 2023 resmi ditutup dan berakhir. Satu minggu setelahnya, kegiatan serah terima jabatan yang bertujuan untuk memberikan tongkat estafet kepemimpinan dari pengurus Ormandawangi yang lama ke yang baru, dilaksanakan pada Senin, [Selengkapnya]
- Sebelumnya
- 1
- …
- 12
- 13
- 14
- 15
- 16
- …
- 51
- Berikutnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.